Rabu, 12 Januari 2011

Tune Up Utilities 2011







TuneUp Utilities 2011 kali ini datang dengan tampilan baru yang lebih fresh dan lebih mudah digunakan. Desain icon-icon nya pun semakin indah dan membuat kita lebih mudah mengakses menu-menu di dalam TuneUp Utilities 2011.
TuneUp Utilities 2011 merupakan software yang berguna untuk mengoptimalkan kinerja komputer/laptop. Dengan menggunakan TuneUp Utilities sistem operasi Windows akan terasa lebih cepat, nyaman dan lebih aman hanya dengan beberapa klik. Selain dapat mempercepat kinerja sistem operasi, TuneUp Utilities juga dapat dipergunakan untuk menyesuaikan tampilan sistem Windows Anda. Berikut beberapa fitur terbaru Tune Up Utilities 2011:





program_deactivator_64x64NEW! TuneUp Program Deactivator with TuneUp Programs-on-Demand Technology™ Windows® runs as fresh as it did on the very first day!

-sudah dijelaskan di atas, yaitu fitur untuk menonaktifkan program kurang penting, untuk mengurangi beban memory dan kinerja CPU.

start_surface_64x64CLEARER! TuneUp Start Center TuneUp Utilities™ is easier to use than ever.

-Sekarang tampilan Start Center pada program Tune Up tampak lebih segar dan mudah dimengerti oleh user. Dengan pengelompokan fungsi dalam bentuk tab, memungkinkan user dapat dengan mudah mengoperasikan/ mengunakan Tune Up. Yaitu dibagi dalam 5 tab: Status & recommendations, Optimize system, Gain disk space, Fix problems dan Customize windows.

turbo_mode_64x64MORE POWERFUL! TuneUp Turbo Mode Turbo Mode, 10 times more powerful than before, brings your PC to maximum speed for your work and games.

Hanya dengan satu kali klik, maka Tune Up akan menutup lebih dari 70 Backgrounds Processes yang menghambat kinerja pada Windows, baik di windows XP, Vista, maupun Windows 7. Dimana pada versi sebelummnya hanya mampu menutup 7 Backgrounds Processes. Alhasil, anda akan mendapat kekuatan yang powerfull dari PC anda.

tuning_status_64x64NEW! Tuning status, Know instantly how well you’ve optimized your PC.

Status Tuning menunjukkan berapa banyak optimasi telah dilakukan dengan TuneUp Utilities ™.


rating_shadow_64x64NEW! Rating function for programs The experiences of countless TuneUp Utilities™ users help you make the best tuning decisions.

Ya, fungsinya sama dengan judulnya, yaitu untuk memberikan rating pada setiap program pada PC anda. Lalu apa fungsinya? fungsinya untuk me-manage mana program yang sangat penting dan mana program yang kurang begitu penting. Dengan sistem rating ini akan memudahkan Tune Up dalam menentukan atau memutuskan pembagian performa, sehingga memory akan terbagi secara efisien.

additional_functions_64x64







NEW! “Overview of all functions” pane, All power features in one window.


Fitur ini berhubungan dengan user interfacenya, di atas tadi kita sudah membahas tampilan panel Start Center pada Tune Up Utilities™. Nah sekarang terdapat opsi baru, yaitu tampilan Start Center dalam mode “Overview of all functions”, tombol fitur ini terdapat pada pojok kanan atas. Dengan menekan tombol tersebut maka tampilan Tune Up Utilities™ akan berubah menjadi biru, dengan pengelompokan-pengelompokan fitur dalam bentuk kolom.


Download Tune Up Utilities 2011 + Kaygennya disini


0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Wordpress Theme | Bloggerized by Free Blogger Templates | coupon codes